Kamis, 31 Oktober 2019

Manusia harus belajar dari Matahari

Belajar dari matahari yang selalu setia kepada TUHAN sang pencipta.

 Belajar bagaimana matahari menyinari tanpa memilih siapa yang berbuat baik hari ini, dan siapa yang tidak. 

Belajar bagaimana matahari memberi 12 jam untuk kita melihat cahaya, dan setelah itu digantikan oleh bulan. 

Benda-benda penerang itu selalu setia, tidak pernah melawan, kita saja sebagai manusia yang senang melakukan perlawanan.

diantara manusia-manusia yang masih bernafas, masih ada yang perbuatannya seperti matahari. memberi cahaya kepada manusia lain, lewat perilaku yang baik, jujur, dan penuh sukacita dalam menjalani kehidupan. 

diantaranya juga, ada orang-orang yang tidak setia, yang membuang-buang waktu untuk mengecewakan Tuhan.

untuk contoh yang baik dan setia yang kita dapatkan dari matahari, apa yang akan kita lakukan?

kita masing-masing punya piilihan. 

Hari Selanjutnya

 Pada hela nafasmu, namamu berdesis pelan, Ucy, di ruang sanubari terpatri teguh dan kelan. Senyummu mentari pagi, hangatkan jiwa yang beku,...